VISI DAN MISI CALON KEPALA DESA,KEPALA DUSUN,PERANGKAT DESA


VISI
Menjadi kepala desa yang bersih, transparan dan amanah dalam rangka mewujudkan masyarakat Tlogoadi yang kompak, dinamis, kreatif, inovatif, mandiri, santun dan berkepribadian.

MISI
  1. Memperkokoh persatuan dan kerukunan antar warga Tlogoadi tanpa memandang agama, status sosial, golongan maupun jenis kelamin..
  2. Meningkatkan sistem pelayanan kepada masyarakat.
  3. Memberdayakan masyarakat dalam proses pembangunan melalui penguatan ekonomi kerakyatan dan optimalisasi potensi lokal.
  4. Terwujudnya transparansi dan profesionalisme dalam penyelenggaraan pemerintahan.
  5. Melestarikan seni budaya yang ada dalam masyarakat.
  6. Pelestarian lingkungan hidup dalam setiap kebijakan pembangunan.
  7. Mendorong partisipasi masyarakat dalam proses pembangunan sebagai upaya mewujudkan pembangunan yang berkeadilan sosial.
Untuk melaksanakan misi tersebut diatas, 50% dari sawah pelungguh / bengkok yang didapat akan diserahkan dan digunakan untuk kemajuan masyarakat Tlogoadi sesuai skala prioritas, kemudian dalam prakteknya nanti akan dibentuklah tim independen untuk mengambil kebijakan agar benar-benar adil bagi semua.

0 komentar:

Posting Komentar

KOMENTAR

Popular Posts Today